berita
Jumat Bugar menjadi ruang bagi seluruh pegawai Dinas Kesehatan Kabupaten Cianjur
oleh : admin , 18 December 2025
Mulai hari dengan gerak, irama, dan senyum bersama! 😊
Kegiatan Jumat Bugar menjadi ruang bagi seluruh pegawai Dinas Kesehatan Kabupaten Cianjur untuk menjaga kesehatan, mempererat kebersamaan, dan membangun suasana kerja yang lebih positif.
Semoga energi baik ini menular hingga ke seluruh pelayanan kami kepada masyarakat Cianjur.